Humas Polres Metro Jakarta Pusat - telah dilaksanakan kegiatan Jumantik dan Jumling dilingkungan RW 08 Kalipasir Kelurahan Kebonsirih Kecamatan Menteng Jakarta Pusat dengan sasaran "Media atau tempat yang sarang berkembangnya nyamuk demam berdarah seperti : Genangan-genangan air, saluran air, botol-botol bekas, pot bunga, hunian kost - kostan". Jum'at (02/03)
Arahan Bhabinkamtibmas :
- Laksanakan tugas dengan teliti
- Atur pola pengecekan dan penugasan secara bertahap namun berkesinambungan.
Turut Hadir :
1. Ibu . Camat
2. Bhabinkamtibmas Kelurahan Kebonsirih Polsek Metro Menteng Aiptu Slamet Riyanto
3. Babinsa Serda Sunarji
4. Kasi Prasarana Ibu. Winetrin
5. Ibu Lina ( sekel)
6. FKDM
7. Kader Jumantik